8 Destinasi Terbaik di Asia 2025 untuk Jauhi Overtourism, Ada dari RI
Jelang pergantian tahun, belakangan tentu kamu dibombardir dengan inspirasi perjalanan untuk tahun 2025. Tidak sedikit destinasi wisatayang direkomendasikan berbagai platform perjalanan untuk dikunjungi tahun depan.
Kali ini, Time Outturut menerbitkan rekomendasi perjalanan untuk tahun 2025, tapi hanya untuk destinasi di Benua Asia. Destinasi yang direkomendasikan pun bukan yang sudah populer.
Ada delapan destinasi di Asia yang mencakup tempat-tempat yang sebelumnya sulit dijangkau atau terabaikan, tapi punya daya tarik mengagumkan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Tentang Sumba, Time Outmenulis bahwa destinasi ini terkenal dengan pantai-pantainya yang indah seperti Nihiwatu, yang pernah terpilih sebagai pantai terbaik di dunia.
Di Sumba, wisatawan juga bisa menemukan pemandangan sabana bergelombang yang dramatis. Pulau terpencil ini sangat cocok bagi wisatawan yang mencari petualangan dan ketenangan.
Ketika berada di Sumba, jangan lewatkan menjelajahi Weekuri Lagoon, kolam air asin alami yang sempurna untuk berenang yang menyegarkan.
Di posisi kedua adalah Siargao, pulau berbentuk tetesan air mata di Filipina yang, meskipun terkenal di kalangan peselancar, sekarang mulai jadi pilihan wisatawan berkat penerbangan lebih banyak dari Manila dan Cebu.
Da Nang, destinasi pantai Vietnam yang terletak di antara Laut Cina Selatan dan Gunung Sơn Trà, menempati posisi ketiga, berkat restoran dan tempat minum koktailnya yang berkembang pesat.
Berikut daftar 8 destinasi terbaik di Asia untuk hindari overtourism
1. Sumba, Indonesia
2. Siargao, Filipina
3. Da Nang, Vietnam
4. Tainan, Taiwan
5. Ipoh, Malaysia
6. Osaka, Jepang
7. Nan, Thailand
8. Lijiang, Cina.
(责任编辑:休闲)
Industri Keramik Semakin Kompetitif Berkat Implementasi SNI Wajib
Asyik Main, 2 Bocah Tewas Tenggelam di Waduk Ria Rio
Rawon hingga Nasi Goreng Masuk Daftar 50 Makanan Terlezat di Dunia
FOTO: Menjaga Hutan Balempe Sumber Kehidupan Suku Moi Papua Barat
Sempat Sebut Proyek Angin di Era Anies Baswedan, PDIP Kini Ingin Heru Budi Lanjutkan Program JakWiFi
- Impor Timah China dari RI Meledak, Ternyata Gegara Ini!
- Ditolak Warga, Dishub DKI Tunda Tutup U
- Berburu Kuliner di Batavia PIK 2, Ada Resto Nasional
- Kemenag RI Minta Penghulu dan Penyuluh Edukasi Bahaya Judi Online pada Calon Pengantin
- Cerita CEO Nissan Tentang Mantan CEO Sebelumnya yang Jor
- Kucurkan Rp10 Miliar, Emiten Crazy Rich Jemmy Hartanto (OMED) Mau Gelar Buyback Saham
- Simak! 5 Aturan Baru Naik Kereta dari Pasar Senen dan Stasiun Gambir, Berlaku 12 Juni 2023
- Remaja Bogor Viral Disebut Berubah Kelamin, Ini Penjelasan Dokter
-
FOTO: Pesona Pohon Ginkgo 1.000 Tahun di Korsel Kala Musim Gugur
Jakarta, CNN Indonesia-- Pohon ginkgo kuning saat musim gugur, jadi daya tarik wi ...[详细]
-
Batik Lokal 'Apikmen' Buktikan Mampu Menembus Pasar Global Lewat Dukungan UMK Academy Pertamina
Warta Ekonomi, Jakarta - Perjalanan usaha bisa bermula dari tempat yang tak terduga. Seperti yang di ...[详细]
-
525 Pendaftar Capim dan Calon Dewas KPK, Pansel Minta Masukan Masyarakat
JAKARTA, DISWAY.ID --Panitia Seleksi (Pansel) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menutup penda ...[详细]
-
Cikarang Listrindo (POWR) Alokasikan 95,6% Laba Bersih untuk Pemegang Saham
Warta Ekonomi, Jakarta - PT Cikarang Listrindo Tbk (POWR) memutuskan untuk membagikan dividen dalam ...[详细]
-
Bakal Ada Tujuh Panggung Saat Car Free Night Sudirman
SuaraJakarta.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta bakal menggelar malam bebas kendaraan at ...[详细]
-
Pj Gubernur DKI: Penonaktifan NIK Warga KTP DKI Tak Tinggal di Jakarta Bukan karena Perpindahan IKN
SuaraJakarta.id - Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mengatakan, penonaktifan Nomor Induk Kep ...[详细]
-
7 Buah yang Paling Tinggi Gula, Batasi Konsumsinya
Daftar Isi Buah yang paling tinggi gula ...[详细]
-
SuaraJakarta.id - Kota Jakarta akan tepat berusia 496 tahun pada Kamis besok, 22 Juni 2023. Menyambu ...[详细]
-
Proses Hukum TikToker Galihloss Tetap Berjalan Meskipun Sudah Minta Maaf
JAKARTA, DISWAY.ID- Proses hukum TikToker Galihloss dipastikan terus berjalan usai diamankan Direkto ...[详细]
-
Mulai Hari Ini Biaya Pembuatan Paspor Naik, Jadi Berapa?
Jakarta, CNN Indonesia-- Bagi kalian warga Indonesia yang akan membuat paspor, siap-siap menerima ke ...[详细]
Jalan Berbayar di Jakarta Bakal Diterapkan Dari Pukul 05.00
Bangkok Kota Pariwisata Terbaik Dunia 2024, Sambut 32,4 Juta Wisman
- Geledah Gedung DPRD DKI Jakarta, KPK Bawa Tujuh Koper Barang Bukti
- Batik Lokal 'Apikmen' Buktikan Mampu Menembus Pasar Global Lewat Dukungan UMK Academy Pertamina
- Presiden Prabowo Sambut Baik Rute Penerbangan Bangkok–Surabaya, Medan, dan Phuket
- Pasar Keuangan Global Lunglai, Ancaman Tarif dan Kredit AS Picu Kekhawatiran
- Pramugari Bongkar Cara Dapat Upgrade Kelas Pesawat Gratis
- Tiktok Luncurkan Brand Consideration di Asia Pasifik untuk Bantu Pemasaran Lebih Efektif
- Wamen Ekraf Dorong Kolaborasi Ciptakan Ekosistem Kreativitas di Bandara