Kolam Sementara Pengganti Air Mancur Trevi Diejek Mirip Bak Cuci Kaki
Kota Roma, Italiatengah jadi sorotan karena keputusan mereka mengubah sementara Air Mancur Trevi yang terkenal menjadi sebuah kolam kecil tempat wisatawanmelempar koin.
Objek wisata terkenal di dunia itu telah dikosongkan sebelum renovasi yang menghabiskan sebanyak €300 ribu atau senilai Rp5,1 miliar.
Perbaikan air mancur ini sendiri dimulai sebulan lalu, dilakukan menjelang peringatan Yubileum (perayaan tahun suci) Roma.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
"Ini adalah kesempatan yang tidak boleh dilewatkan untuk membuat perubahan struktural," ujar Gualtieri, melansir The New Daily.
"Kita akan mendapatkan kota yang lebih berkelanjutan, inklusif, dan inovatif yang meningkatkan warisan luar biasa," tambahnya.
Kolam kecil pengganti sementara Air Mancur Trevi itu dijadikan sebagai tempat melempar koin bagi wisatawan.
Koin yang dilemparkan ke sana oleh wisatawan dan peziarah akan mengumpulkan sekitar €1,5 juta (Rp25,7 miliar) setiap tahun untuk lembaga amal Katolik Caritas, salah satu jaringan kemanusiaan terbesar di dunia.
Pemasangan kolam sementara ini dilakukan untuk memastikan pengunjung masih dapat melempar koin dan menyampaikan permohonan. Selain itu juga agar lembaga amal tersebut masih bisa mengumpulkan dana.
Seorang pengawas warisan budaya Claudio Parisi Presicce menyampaikan bahwa hal tersebut adalah tradisi yang telah dilakukan sejak lama dan disukai banyak orang.
"Kolam tersebut, yang tentu saja bersifat sementara dan dipasang selama revitalisasi pada air mancur tersebut, digunakan untuk mengumpulkan koin-koin yang dilempar wisatawan," ujar Presicce.
Diolok-olok
![]() |
Sayangnya, kehadiran kolam sementara itu justru diolok-olok di media sosial. Banyak pengunjung juga mengaku tidak antusias dengan perubahan sementara yang aneh itu.
"Selama Air Mancur Trevi ditutup untuk restorasi, pemerintah kota telah memikirkan untuk menyediakan baskom seperti yang digunakan untuk membilas kaki sebelum memasuki kolam, agar dapat melempar keberuntungan," ujar seorang pengguna X.
"Sentuhan berkelas yang diharapkan semua orang," katanya.
Salah satu poster Italia menyebut perubahan tersebut sebagai 'infantisme arsitektur' dan menuduh pejabat menggunakan Air Mancur Trevi sebagai 'celengan'.
"Mungkin mereka yang mencari peruntungan harus pergi dan berdoa," kata mereka.
Lihat Juga :![]() |
Seorang yang lain menyindir, "Maksudnya, buatlah sumpah dan janji yang sungguh-sungguh di kuil Dewi Fortuna dan tidak mencoba menyuapnya dengan koin yang tidak berharga?".
Pengguna lainnya menggambarkan kolam kecil tersebut sebagai hal paling menyedihkan yang pernah dilihatnya selama di Italia.
Berbagai ulasan negatif lain pun meramaikan media sosial. Banyak orang mengaku kecewa dengan kolam sementara tersebut.
(aur/asr)(责任编辑:探索)
Ferdy Sambo: Uang di Rekening Ricky dan Yosua Bukan Punya Mereka, Tapi Uang Saya
Ikuti Arahan Kemenkes, Heru Budi Pastikan Puskesmas di Jakarta Tak Jual Obat Sirup yang Ditarik BPOM
Jangan Abaikan Aturan Ini Jika Tak Mau Didenda Rp12 juta di Spanyol
Siskaeee Ajukan Praperadilan ke PN Jaksel terkait Status Tersangkanya
Ikuti Arahan Kemenkes, Heru Budi Pastikan Puskesmas di Jakarta Tak Jual Obat Sirup yang Ditarik BPOM
- Ikuti Tren TikTok, Orang Tua Ini Beri Nama Anaknya 'Demure'
- Miris, Sempat Terkapar Di Pondok Indah, Kuda Penarik Andong Bernama Dewa Mati Karena Sakit
- Hadiri Panggilan Bawaslu, Gibran Mengaku Tidak Ada Kegiatan Politik saat di CFD Kemarin
- KPU Enggan Ubah Format Debat Pilpres Usai Disebut Mengecewakan
- 9 Kebiasaan yang Wajib Dihindari Sebelum Bercinta, Pasutri Wajib Catat
- Marak Kasus Gagal Ginjal Akut, Relawan Anies Curiga Ada 'Kebocoran' Dalam Pengawasan Obat
- Tabrak Lansia Pejalan Kaki di Jalan MH Thamrin, Sopir TransJakarta Dinonaktifkan
- Jokowi Akui Sudah Tekan PP Kenaikan Gaji TNI/Polri Jelang Pilpres 2024
-
Sabai Sabai dan Hidup yang Tak Perlu Terburu
Jakarta, CNN Indonesia-- Siapa yang menyangka, kota Vientiane, yang sebelumnya tak pernah terlintas ...[详细]
-
Ikuti Arahan Kemenkes, Heru Budi Pastikan Puskesmas di Jakarta Tak Jual Obat Sirup yang Ditarik BPOM
SuaraJakarta.id - Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mengatakan semua Puskesmas di ...[详细]
-
5 Cara Ini Ampuh Mengusir Tikus dari Rumah Tanpa Perlu Pakai Racun
Daftar Isi Cara alami mengusir tikus ...[详细]
-
TKN Minta Relawan Tak Terprovokasi Dengan Serangan Fitnah Prabowo
JAKARTA, DISWAY.ID- Tim Kampanye Nasional (TKN) mengingatkan para pendukung pasangan calon nomor uru ...[详细]
-
Disodori Surat Perjanjian dan Diminta Teken, Anies Tolak Permintaan Massa KOPAJA
SuaraJakarta.id - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menolak meneken tanda tangan surat perjanjian ...[详细]
-
Polri Klarifikasi Pernyataan Kapolri Soal Estafet Kepemimpinan
JAKARTA, DISWAY.ID--Kepala Biro Penerangan (Karopenmas) DivHumas Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko ...[详细]
-
TKN Minta Relawan Tak Terprovokasi Dengan Serangan Fitnah Prabowo
JAKARTA, DISWAY.ID- Tim Kampanye Nasional (TKN) mengingatkan para pendukung pasangan calon nomor uru ...[详细]
-
Polisi Kantongi Identitas Penusuk Pengemudi Ojol di Tanah Abang, Lagi Diburu
SuaraJakarta.id - Polisi telah mengidentifikasi pelaku penusukan terhadap pengemudi ojek online MRR ...[详细]
-
Sebuah Pohon Besar Tumbang Timpa Dua Mobil Saat Melintas, Jalur Cengkareng Macet Parah
SuaraJakarta.id - Sebuah pohon besar di Cengkareng tumbang usai hujan mengguyur wilayah DKI Jakarta ...[详细]
-
KPU Enggan Ubah Format Debat Pilpres Usai Disebut Mengecewakan
JAKARTA, DISWAY.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI tidak akan mengubah format debat Pilpres 2024 se ...[详细]
Perluas Layanan, PAM Jaya Bakal Pasang Pipa Sambungan Sampai ke Marunda Kepu
Ngebut! Progres Pembangunan Trek Formula E Sudah Setengah Jadi
- Emiten Migas Keluarga Panigoro (MEDC) Terbitkan Surat Utang USD400 Juta, Dananya Buat Ini
- Intip Springhill Yume Lagoon, Hunian Strategis dan Asri di Serpong
- 7 Kebiasaan Sepele yang Bikin Ranjang jadi 'Anyep', Libido Drop
- Turun Tajam Rp23 Ribu, Harga Emas Antam Hari Ini Dibanderol Rp1.871.000 per Gram
- Wall Street Stagnan, Investor Soroti Turunnya Peringkat Kredit Pemerintah AS
- Menolak Diderek,Polisi dan Dishub Pukul Spion Mobil Buntut Parkir Sembarangan di Mampang Jaksel
- Miris, Sempat Terkapar Di Pondok Indah, Kuda Penarik Andong Bernama Dewa Mati Karena Sakit