Anies Dipanggil KPK, Relawan: Tanpa Dipanggil Pun Akan Hadir, untuk Bantu KPK
Ketua Relawan Bala Anies, Sismono Laode menilai pemanggilan Gubernur DKI Jakarta oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pasti akan dipenuhi oleh Anies Baswedan bilamana dibutuhkan informasi darinya.
Sebagaimana diketahui, KPK memanggil Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan hari ini, Rabu (7/9/2022). Anies dipanggil terkait penyelidikan kasus dugaan korupsi ajang balap mobil listrik Formula E.
"Pasti akan hadirlah tanpa dipanggil pun kalau memang dibutuhkan informasinya Pak Anies akan datang," ujar Sismono saat dikonfirmasi Warta Ekonomi,Rabu (7/9/2022).
Baca Juga: Padahal Anggaran Selalu Cepat Mengalir, Kok Anies Baswedan Masih Bungkam Jika Ditanya Soal Formula E
Sismono mengatakan, permintaan keterangan oleh Anies dijadwalkan untuk mencari informasi. Dalam kondisi ini pun, Anies sudah menyatakan akan hadir untuk membantu KPK dan tidak ada masalah.
"Iya (membantu KPK), Pak Anies kan punya sisi dari dulu sampai sekarang enggak ada masalah, dan pemimpin yang baik seperti itu, kadang ada pemimpin yang punya kasus masa lalu sampai menghindar gitu, tapi kan Pak Anies tidak perlu memberi contoh seperti itu," ujarnya.
Menurutnya, panggilan tersebut bukan yang pertama kali dilakukan KPK kepada Anies dan dalam kasus ini pun Gubernur DKI Jakarta itu juga sudah memberikan informasi kepada KPK.
"Jadi bagi kami relawan itu hal yang biasa karena Pak Anies memiliki jejak rekam yang semua publik paham bahwa Pak Anies selalu membantu kerja KPK, bahkan sejak kasus cicak VS buaya, Pak Anies menjadi salah satu sosok penting yang membantu melerai perseteruan itu," tutupnya.
(责任编辑:时尚)
Petahana Mencalonkan Diri Jadi Salah Satu Isu Krusial Pemilihan 2024
Sepasang Kekasih Dibacok Begal Di Cakung, Satu Korban Kritis
Peluang Heru Budi Kembali Jabat Pj Gubernur Jakarta Lewat Usulan DPRD
Ngeri! Begal Sadis Rampas Motor Di Kalideres, Beraksi Saat Jalanan Sepi Di Pagi Hari
Kominfo Sebut Masalah Judol Tak Akan Pernah Tuntas Sampai Kiamat
- Elektabilitas Anies dan Ridwan Kamil Tinggi di Pilkada DKI Jakarta, Tapi Butuh Pendamping yang Tepat
- Ngeri! Detik
- 288 Cagar Budaya Asal Indonesia Pulang dari Belanda, Bisa Dilihat di Museum Nasional
- Tak Selamanya Tol Laut Berdampak Positif, Ini Tantangan yang Harus Diatasi Pemerintah
- Larang ASN Hapus Foto Anies yang Diunggah Sebelum Masa Pemilu, PKS Kasih Jempol ke Heru Budi
- Waspada, Potensi Banjir Rob Di Pesisir Utara Jakarta 16
- 288 Cagar Budaya Asal Indonesia Pulang dari Belanda, Bisa Dilihat di Museum Nasional
- Ini Sanksi Bagi yang Melanggar Tes SKD CPNS 2024, Jangan Disepelekan!
-
Digugat Panji Gumilang Rp 5 Triliun, Mahfud MD Diyakini Menang
SuaraJakarta.id - Pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang menggugat Menkopolhukam Mahfud MD dengan ...[详细]
-
6 Ribu Pistol Ditahan di Bandara AS Sepanjang 2024, 94% Terisi Peluru
Jakarta, CNN Indonesia-- Administrasi Keamanan Transportasi (TSA) Amerika Serikat (AS) mengungkapkan ...[详细]
-
JIS Dianggap Belum Memenuhi Syarat, Ferdinand: Tidak Standar Internasional Ternyata!
Warta Ekonomi, Jakarta - Persoalan Jakarta International Stadium (JIS) yang batal menggelar laga mat ...[详细]
-
Mandiri Digipreneur Hub Perkuat Digitalisasi dan Pengelolaan Keuangan UMKM
SuaraJakarta.id - Sebagai agen pembangunan, Bank Mandiri berkomitmen untuk terus menaikkelaskan kapa ...[详细]
-
Tebus Rp1.672 Triliun, Sektor ini jadi Penopang Pertumbuhan Kredit Bank Mandiri
Warta Ekonomi, Jakarta - PT Bank Mandiri (Persero) Tbk menyatakan sepanjang kuartal I 2025, fungsi i ...[详细]
-
Castrol Wujudkan Mimpi SMK Jadi Tim Mekanik MotoGP
SuaraJakarta.id - Rangkaian kegiatan Castrol No 1 Mechanic 2024 yang diadakan oleh Castrol Indonesia ...[详细]
-
Dapur Bu Sastro: Catering Favorit Artis, Bisa Dipesan Dadakan!
SuaraJakarta.id - Usaha di bidang kuliner tak pernah sepi peminat, terlebih di era digital seperti s ...[详细]
-
Polri Bangun 13 RS Bhayangkara Sepanjang 2024, Optimalisasi Pelayanan Kesehatan Masyarakat
JAKARTA, DISWAY.ID --Polri telah membangun 13 Rumah Sakit (RS) Bhayangkara di seluruh Indonesia sepa ...[详细]
-
Daftar Warna yang Bawa Keberuntungan di Tahun 2025
Daftar Isi 1. Putih dan metalik - sumber daya dan dukungan ...[详细]
-
36 Bus Tua Transjakarta Mendadak Hilang, Begini Respons Dishub DKI
SuaraJakarta.id - Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo angkat bicara soal hilangnya 3 ...[详细]
15 Rekomendasi Kado Hari Ibu, Berkesan dan Bikin Ibu Happy
Majelis Hakim Putuskan Vonis Richard Eliezer Besok, Kamaruddin Simanjuntak: Semoga di Bawah 5 Tahun
- Mardiono Akui Jasa Besar Suharso untuk PPP
- Mengupas Teknik Advanced Mayapada Hospital Tangani Jantung Koroner
- Kisah Stasiun Kereta Batal Tutup demi Seorang Anak Berangkat Sekolah
- Diktiristek: Status Dosen NIDN, NIDK dan NUP Dihapus, Ini Gantinya
- Soal Hunian DP 0 Rupiah, Anak Buah Giring Senggol Anies Lagi: Hingga Kini, Gak Sampai Seribu Unit!
- Dapur Bu Sastro: Catering Favorit Artis, Bisa Dipesan Dadakan!
- FOTO: 'Banjir' Durian Sumatera di Kalimalang